SEMANGAT UMKM INDONESIA, PASCA PANDEMI COFID 19
Oleh : WAHYU SETIAWAN, *WAHYU SETIAWAN,* DPD KAB. BOJONEGORO PANDEMI Covid-19 berdampak ke segala sektor. Pemerintah mengeluarkan berbagai kebijakan physical distancing untuk mengurangi dampak pandemi, mulai PSBB hingga penerapan new normal. Implikasinya, ada pengurangan interaksi langsung di pusat keramaian, seperti rumah ibadah, sekolah, pusat pembangunan, tempat hiburan, restoran, hingga transportasi publik. Berbagai sektor pun terkena imbasnya, mulai pelaku industri besar hingga usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Berbagai perubahan terjadi saat pandemi. Mode komunikasi, pola kerja, hingga dinamika tim internal berubah. Begitu juga pola perilaku konsumen bisnis, banyak yang menjadi baru dan bergeser. Kondisi itu menuntut pelaku UMKM untuk cepat tanggap dalam merespons perubahan. Namun, di tengah-tengah perubahan itu, bisa dibilang tetap ada hikmah dan berharganya harga yang bisa kita ambil terkait mempertahankan operasional bisnis dalam situasi sulit. Jika kita memperhatikan